Bagaimana Cara Membuat dan Mengirim Offering Letter untuk Kandidat Terpilih pada New Talenta Recruitment

Article author
Zendesk Admin
  • Diperbarui

Apabila kandidat terpilih telah selesai melalui tahap rekrutmen, maka selanjutnya Anda dapat membuat dan mengirim surat penawaran kerja atau Offering Letter untuk kandidat terpilih. Berikut langkah-langkahnya.

  1. Klik tab “Interview” lalu pilih salah satu nama kandidat.
    1.png
  2. Kemudian klik “Move stage” dan pilih “Offer in-draft” pada bagian Offer & Hire.
    2.png
  3. Lalu klik “Create offer” untuk  membuat penawaran pada kandidat.
    3.png
  4. Selanjutnya pada halaman berikut, tentukan Employment type, Probation period, dan Working type.
    4.png

    Dalam hal ini, kolom Job position, Work location, dan Organization tidak dapat diubah dikarenakan kolom-kolom tersebut telah ditentukan pada saat pembuatan Job listing.

  5. Lalu pada bagian Compensation, tentukan Base salary (monthly), Salary type, dan Benefits untuk kandidat.
    5.png
  6. Kemudian pada Job details Anda dapat mengunggah Attachment berupa Offering letter dengan klik “Browse file”. Lalu tentukan tanggal kadaluarsa dari Offering letter.
    6.png
  7. Anda dapat mengaktifkan toggle berikut untuk mengirimkan Offer melalui email.
    7.png
  8. Apabila keseluruhan data telah terisi, Anda dapat klik “Preview email” untuk melihat pratinjau email Offer untuk kandidat.
    9.png
  9. Maka akan muncul tampilan pratinjau email seperti berikut. Pastikan keseluruhan isinya telah benar, lalu klik “Send”.
    10.png
  10. Selanjutnya klik “Save”.
    13.png

Demikian cara membuat dan mengirim offering letter untuk kandidat terpilih pada New Talenta Recruitment.