Pada menu Account Talenta Mobile, selain Education Info Anda dapat melihat Payroll Information dimana Anda dapat melihat terkait informasi BPJS Ketenagakerjaan, BPJS Kesehataan, NPWP, dan informasi Bank.
Berikut adalah langkah-langkahya:
- Klik menu "Account".
- Setelah itu klik "Payroll Info".
- Berikut adalah tampilan pada Payroll Info.
Field Penjelasan BPJS Ketenagakerjaan Nomor kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan Anda. BPJS Kesehatan Nomor kepesertaan BPJS Kesehatan Anda. NPWP Nomor Pokok Wajib Pajak Anda. Bank Name Nama bank Anda. Bank Account Number Nomor rekening Anda. Bank Account Holder Nama pemilik rekening Anda. - Klik "Request Change Data" untuk mengajukan perubahaan atas informasi payroll.
Demikian adalah panduan cara melihat payroll info pada Talenta Mobile. Selanjutnya, Anda dapat mempelajari cara request change data di sini.