Bagaimana Cara Input Cuti Bersama di Event

Article author
Learning Center Mekari
  • Diperbarui

Cuti merupakan hak yang dimiliki oleh setiap orang yang memiliki status kepegawaian sebagai karyawan. Adanya cuti bagi karyawan dapat memberikan kesempatan bagi karyawan untuk mengambil waktu istirahat setelah bekerja untuk perusahaan. 

Ikuti langkah berikut untuk mengelola cuti bersama yang tidak memotong cuti tahunan:

  1. Pada menu Dashboard, klik menu "Time Management".
  2. Lalu klik sub-menu "Calendar".
    2023-03-09_14_24_35.jpg
  3. Klik "Add Event" untuk membuat acara pada Calendar.
    2023-03-09_14_25_3167.jpg
  4. Masukkan nama Event yang akan diadakan.
    2023-03-09_14_26_2134.jpg
  5. Masukkan Date acara yang akan diadakan.
    2023-03-09_14_26_213445.jpg
  6. Masukkan Days acara sebagai informasi lamanya hari acara akan dilakukan.
    2023-03-09_14_26_213445456.jpg
  7. Centang "Is this company holiday?",apabila acara dianggap sebagai hari libur.
    2023-03-09_14_26_213445456567.jpg
  8. Masukkan jam event akan dimulai dan jam event akan berakhir.
    Image_1153d.png
  9. Tentukan informasi siapa sajakah yang akan menerima informasi acara tersebut.
    2023-03-09_14_30_06.jpg
  10. Tentukan apakah informasi acara ini akan diberitahukan melalui email dengan mencentang Send Email.
    2023-03-09_14_30_06_45.jpg
  11. Masukkan Notes apabila terdapat informasi yang ingin disampaikan terkait dengan acara.
    2023-03-09_14_32_31_65.jpg
  12. Klik "Save" untuk menyimpan acara.
    2023-03-09_14_32_31.jpg

Demikian penjelasan mengenai cara input cuti bersama di event. Pelajari cara mengelola cuti bersama yang memotong cuti tahunan, di sini.

TALENTA - KPI 101 (1).jpg